Friday, October 9, 2015

Masak Bandeng Tanpa Pahit

Tips memasak ikan bandeng biar nggak pahit.

Ternyata, ikan bandeng sebelum dimasak harus benar-benar bersih nyucinya. Terutama, sisa-sisa lemak dan jeroan dibagian perut. Hukumnya wajib dibuang dan dicuci bersih. Jika tidak, maka akan ada rasa pahit. Jika tak percaya, coba aja.

Lebih bagus lagi, setelah jeroan dan sisa lemak dihilangkan, cuci bersih, beri air perasan jeruk, taburi garam, diamkan 2-3 menit, baru dimasak.


No comments:

Post a Comment